Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon PlanetCraft

PlanetCraft

5.8.89
16 ulasan
133.5 k unduhan

Minecraft dan dunia nyata dalam satu aplikasi

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

PlanetCraft, yang didasarkan pada Minecraft klasik, menghadirkan sesuatu yang belum pernah Anda lihat dalam gim ini, yaitu dunia nyata. Walaupun tidak memuat kota-kota modern, versi ini menyertakan kota-kota dari masa bersejarah. Pilihlah bagian dunia mana saja dan kunjungi piramida Mesir, katedral, monumen, dan kastil tua dari berabad-abad lalu.

Jika Anda senang bepergian serta mengeskplorasi dunia Minecraft, PlanetCraft adalah gim seru yang memungkinkan Anda menggabungkan keduanya. Sebelum memulai petualangan, pilihlah karakter dari banyak opsi yang tersedia, yaitu pahlawan super, ninja, robot, atau protagonis standar klasik. Kemudian, Anda dapat mengunjungi kuil es atau reruntuhan Pompeii. Jika Anda lebih suka berjalan kaki dari tempat jauh, pilih latar secara acak dan mulailah berjalan ke tujuan Anda.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Gim ini memiliki fitur obrol yang memungkinkan Anda mengobrol dengan pengguna lain dalam kota yang sama. Teman-teman Anda dapat memberi tahu tempat apa yang mesti Anda eksplorasi atau membantu Anda menemukan sumber daya tertentu dengan lebih mudah, dan semua itu dilakukan secara real time.

PlanetCraft menyediakan cara seru untuk berteleportasi ke tempat-tempat terjauh di planet dan menghidupkan kembali sejarah. Kunjungilah negeri-negeri jauh yang selalu ingin Anda lihat dan saksikan monumen-monumennya yang mengesankan.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.1 ke atas

Informasi tentang PlanetCraft 5.8.89

Nama Paket com.craftgames.plntcrft
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Craftgames
Unduhan 133,463
Tanggal 9 Okt 2024
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 5.8.4 Android + 5.1 19 Jun 2024
apk 5.8.3 Android + 5.1 24 Mei 2024
apk 5.8.2 Android + 5.1 17 Mei 2024
apk 5.8 Android + 5.1 8 Mei 2024
apk 5.7.6 Android + 5.1 4 Apr 2024
apk 5.7.5 Android + 5.1 1 Mar 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon PlanetCraft

Penilaian

4.4
5
4
3
2
1
16 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
awesomeredsquirrel32179 icon
awesomeredsquirrel32179
8 bulan lalu

ini baik

1
Balas
gentlegoldencrab94855 icon
gentlegoldencrab94855
8 bulan lalu

game ini sebenarnya lebih baik dari Minecraft, aplikasi terbaik yang pernah direkomendasikan yang harus kamu install (terlihat seperti foundation osman)

4
Balas
scryptonite icon
scryptonite
pada 2021

Halo! Harap buka kunci peta pribadi "Kota Scree". Tepat setelah intervensi Anda ke dalam proses permainan dan penghapusan peta pribadi "Kota Ketidaksenonohan", semuanya menjadi salah. Hari ini, saya m...Lihat yang lainnya

9
Balas
handsomepinkblueberry32812 icon
handsomepinkblueberry32812
pada 2019

Bagus

12
Balas

Mungkin Anda tertarik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Craftsman
Jelajahi dan bangun apa pun yang kamu sukai
Ikon Terraria
Dunia Terraria datang ke Android
Ikon Crafting and Building
Membangun apa pun dalam game sandbox kreatif
Ikon Wilderless Classic
Protopop Games
Ikon Growtopia
MMORPG yang mempunyai sejuta kemungkinan
Ikon School Party Craft
Nikmati game online yang memadukan GTA dan Minecraft
Ikon Eerskraft
Game blok bergaya Minecraft
Ikon Bed Wars
Membuat dan menghancurkan ranjang
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android